resep kue pukis banyumas |
Sekarang ane mau memberikan RESEP KUE PUKIS BANYUMAS, langsung aja kita ke tkp yaaa...
Bahan membuat KUE PUKIS BANYUMAS :
- 1 bungkus atau 1 sdm vermipin
- 2 butir kuning telur ayam
- 6 sdm susu bubuk
- 150 gr margarin yang dicampur dengan sedikit butter supaya harum dan , cairkan
- 350 gr gula halus
- 500 gr tepung terigu, diayak
- 650 cc santan dari 1 butir kelapa, diberi garam dan masak hingga mendidih, sisakan 50 cc
- Vanilli secukupnya
- Keju parut secukupnya
Cara membuat KUE PUKIS BANYUMAS :
- Pertama-tama, campurkan telur, vanili dan gula lau kocok hingga mengental dan putih, masukkan susu dan vermipin
- Masukan tepung terigu dan santan secara bergantian. Gunakan hanya 600 cc santan.
- Masukan campuran margarin cair, lalu aduk hingga rata
- Istirahatkan adonan selama kira-kira 2 jam atau hingga mengembang 2 kali
- Masukkan sisa santan 50 cc ke dalam adonan, diaaduk kemblai hingga rata
- Panaskan cetakan dan olesi dengan sedikit margarin
- Tuangkan adonan ke dalam cetakan sebanyak 1/2 ukuran cetakan lalu diberi keju parutan
- Angkat dan sajikan hangat-hangat.
Semoga bermanfaat gan, hidangkan bersama orang-orang yang agan cintai...sippp
RESEP KUE PUKIS yang laennya gan, jangan malu-malu yaaa :
RESEP KUE PUKIS yang laennya gan, jangan malu-malu yaaa :
terima kasih banyak atas resepnya semoga banyak yang berkunjung ke blog ini, isi blog ini sangat kaya akan seni dan updater informasinya
ReplyDelete